
RENCANA PEMBEBASAN LAHAN FLY OVER BULAK KAPAL TAHUN ANGGARAN 2022
Kota Bekasi (19/07/2022) Rapat pembahasan persiapan pelaksanaan kegiatan pengadaan lahan terkait dengan rencana pembebasan lahan Fly Over Bulak Kapal T.A. 2022 yang bertempat di Ruang Rapat Dinas Perumahan Kawasan Permukiman dan Pertanahan Kota Bekasi.
Rapat tersebut diikuti oleh beberapa Instansi/OPD yang ada di Kota Bekasi seperti BPN/Kantor Pertanahan Kota Bekasi, Dinas Teknis, Kecamatan dan Kelurahan.
Target pembebasan lahan di ROW Simpang Jl. Juanda - Jl. Pahlawan menuju perlintasan KA area trase Kel. Durenjaya Kec. Bekasi Timur kurang lebih 474 M2.
Jumlah bidang lahan sebanyak 6 bidang lahan yang terdiri dari 4 bidang lahan yang sudah dibebaskan dan yang belum dibebaskan sebanyak 2 bidang lahan.
News
PENYEGELAN BANGUNAN YANG TIDAK BERIZIN DI KOTA BEKASI
Tim Penertiban dan Pembongkaran di Kota Bekasi dipimpin oleh Dinas Tata Ruang Kot... Read more
PENDAMPINGAN UJI PETIK LHP BPK TAHUN ANGGARAN 2024
Dinas Tata Ruang Kota Bekasi melalui Bidang Pemanfaatan Ruang melaksanakan pendam... Read more
PENINJAUAN DAN PENGUKURAN LOKASI KAWASAN INDUSTRI DI KOTA BEKASI
Dinas Tata Ruang Kota Bekasi melaksanakan Peninjauan dan Pengukuran lokasi kawasa... Read more