RAPAT EKSPOSE DAN KONSULTASI PERTELAAN RUMAH KOMERSIAL SUSUN DI KOTA BEKASI

Kota Bekasi, Selasa (19/10/21) Dinas Tata Ruang Kota Bekasi melaksanaan Rapat Ekspose dan Konsultansi tentang Pertelaan Rumah Susun Komersial Hunian yang dilaksanakan di Ruang Rapat Dinas Tata Ruang Kota Bekasi.

Dalam rapat tersebut dihasilkan keputusan yaitu persetujuan pengesahan akta pertelaan dan akta pemisahan rumah susun komersial hunian di wilayah Kelurahan Harapan Mulya Kecamatan Medan Satria Kota Bekasi.