AKHIR TAHUN PEMKOT BEKASI MASIH RAIH PENGHARGAAN

Dipublikasikan : 30 December 2021

AKHIR TAHUN PEMKOT BEKASI MASIH RAIH PENGHARGAAN

KOTA BEKASI, Rabu 29 Desember 2021, Wali Kota Bekasi Rahmat Effendi menerima langsung penghargaan sebagai Pelayanan Terbaik dengan Peringkat ke IV dengan nilai 91,67 Predikat Kepatuhan Tinggi Standar Pelayanan Publik Tahun 2021 yang diserahkan langsung oleh Ombudsman. Rabu, (29/12/21).

Acara yang diselenggarakan oleh Ombudsman Republik Indonesia bertempat di Hotel Sahid Jakarta, Rahmat Effendi di dampingi Kepala Dinas DPMPTSP Kota Bekasi Lintong, Kepala Dinas Kependudukan Catatan Sipil Kota Bekasi Taufiq, Kepala Dinas Pendidikan Kota Bekasi Inayatullah, Kepala Bagian Humas Setda Kota Bekasi Sajekti Rubiyah, Kepala Bagian Tata Usaha Setda Kota Bekasi Ali.

Wali Kota Bekasi mengungkapkan rasa syukur atas raihan peringkat ke-IV dengan ini Kota Bekasi kesekian kalinya mendapatkan predikat Pelayanan Terbaik untuk Kota Bekasi. Namun Ia berharap supaya prestasi baik ini terus ditingkatkan sehingga Kota Bekasi pada penghargaan berikutnya bisa menempati posisi terbaik 1 dalam pelayanan Terbaik.

Syukur Alhamdulillah atas raihan prestasi kembali, di akhir tahun ini kita terus dapat tunjukan prestasi. Ini menjadi pemacu kita agar kedepannya Kota Bekasi bisa berada diposisi teratas,” ujar Rahmat

Lanjut Rahmat dengan semangat mengatakan, ”Ayo berbenah  bukan saja infrastrukturnya tetapi juga dari sistemnya, penyelenggara pekerja pelayanan publik tidak dapat dilakukan dengan biasa-biasa saja namun harus mengubah perilaku, pola pikir, membangun sistem dan meningkatkan kualitas sumber daya manusia,” tandasnya

Rahmat menambahkan peraihan penghargaan ini tentu atas dukungan masyarakat dan seluruh OPD yang ada di Kota Bekasi.

Mari kita tingkatkan sinergitas kita, pemerintah dan masyarakat dapat terus saling mendukung untuk kesejahteraan dan memberikan manfaat bagi Kota Bekasi,” tutupnya. (EZ/ST)

Kegiatan

Aktivitas yang berlangsung pada periode tertentu

Polling Publik

Menurut tanggapan Anda, apakah penambahan ruang terbuka hijau (RTH) di kota sudah memadai?

Hasil Polling

Sangat Puas 11 suara (46%)
Puas 2 suara (8%)
Cukup Puas 4 suara (17%)
Tidak Puas 7 suara (29%)
Tolak Gratifikasi

Berita Terkini

 Monitoring Bangunan di Wilayah Kec. Jatisampurna dan Kec. Pondok Melati

Monitoring Bangunan di Wilayah Kec. Jatisampurna dan Kec. Pondok Melat...

UPTD Pengawasan Bangunan Wilayah IV Kec. Jatisampurna dan Kec. Pondok Melati melaksanakan Monitoring...

Distaru Kota Bekasi

Distaru Kota Bekasi

06 January 2026

 Survey Permohonan Penerbitan Keterangan Rencana Kota (KRK) bangunan Mushola

Survey Permohonan Penerbitan Keterangan Rencana Kota (KRK) bangunan Mu...

Dinas Tata Ruang Kota Bekasi melalui Bidang Perencanaan Ruang melaksanakan Giat Survey Permohonan Ke...

Distaru Kota Bekasi

Distaru Kota Bekasi

05 January 2026

 Koordinasi Teknis Penertiban Sertifikat Laik Fungsi (SLF) Bangunan Gedung Puskesmas

Koordinasi Teknis Penertiban Sertifikat Laik Fungsi (SLF) Bangunan Ged...

Dinas Tata Ruang Kota Bekasi melalui Bidang Pemanfaatan Ruang melaksanakan rapat koordinasi teknis p...

Distaru Kota Bekasi

Distaru Kota Bekasi

05 January 2026

 Verifikasi Tempat Pemakaman Umum (TPU) Jatisari

Verifikasi Tempat Pemakaman Umum (TPU) Jatisari

Dinas Tata Ruang Kota Bekasi melaksanakan kegiatan  verifikasi Tempat Pemakaman Umum (TPU) Jatisari...

Distaru Kota Bekasi

Distaru Kota Bekasi

05 January 2026

 Pengawasan Bangunan di wilayah Kec. Bekasi Utara dan Kec. Medan Satria

Pengawasan Bangunan di wilayah Kec. Bekasi Utara dan Kec. Medan Satria

UPTD Pengawasan Bangunan Wilayah I melakukan pendataan bangunan yang berada di Kecamatan Medan Satri...

Distaru Kota Bekasi

Distaru Kota Bekasi

02 January 2026

 Fasilitasi dan Mediasi Masyarakat untuk Akses Jalan

Fasilitasi dan Mediasi Masyarakat untuk Akses Jalan

Dinas Tata Ruang Kota Bekasi melalui Bidang Pemanfaatan Ruang melaksanakan fasilitasi mediasi masyar...

Distaru Kota Bekasi

Distaru Kota Bekasi

24 December 2025